» Home » Susu Kambing Etawa »Manfaat Susu Kambing Etawa

Manfaat Susu Kambing Etawa


Sponsor

Manfaat Susu Kambing Etawa. Ada segunung manfaat yang terkandung didalam SUSU KAMBING ETAWA. Susu kambing sangat baik bagi kesehatan, menjaga kesehatan dan juga untuk terapi penyembuhan beberapa penyakit tertentu. Seperti halnya jenis susu-susu yang lain, susu kambing etawa juga sangat baik dikonsumsi oleh semua usia karena sangat bermanfaat untuk kesehatan. Nutrisi alami yang kaya akan gizi dapat dikonsumsi bagi balita (sebagai pengganti ASI) atau sebagai pendamping susu formula. Nutrisi dan gizi yang hampir setara dengan ASI menjadikan susu kambing etawa menjadi minuman kesehatan yang sangat banyak dicari. Susu kambing etawa memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan susu sapi atau susu hewani lainnya. Susu kambing etawa juga dianjurkan dikonsumsi untuk pertumbuhan bayi, Ibu Hamil, Ibu menyusui, orang tua, dan juga untuk penyembuhan berbagai penyakit serta untuk kecantikan kulit.




Untuk mendapat susu kambing di Indonesia ternyata tidak semudah seperti di India, Amerika, dan juga negara negara maju lainnya. Di Indonesia sendiri pendistribusian susu kambing cukup susah didapat. Dikarenakan mudah rusaknya susu kambing etawa. Menurut penelitian susu kambing etawa segar hanya mampu bertahan selama 6 jam setelah diperah. Maka dari itu para produsen memikirkan cara alternatif lain yaitu dengan memproduksi susu kambing cair menjadi susu bubuk dengan begitu masa kadaluarsa susu dapat diperpanjang serta memudahkan dalam pendistribusian susu kambing etawa.

Susu Kambing Etawa sangat baik dikonsumsi bagi kesehatan kita. Berbagai kandungan yang ada di dalam susu kambing etawa memiliki fungsi dan kegunaan untuk mengatasi berbagai penyakit. Berikut ini adalah Manfaat Susu Kambing Etawa.
  1. Membantu pencernaan dan mentralisir asam lambung.
  2. Sebagai terapi penyembuhan penderita asma, TBC dan infeksi paru-paru akut menahun.
  3. Membantu mengobati alergi pada kulit dan organ tubuh lainnya.
  4. Menambah stamina dan daya tahan tubuh.
  5. Mengatasi masalah impotensi/ frigiditas serta meningkatkan vitalitas pria dan wanita dewasa.
  6. Berkhasiat untuk penderita kelainan fungsi ginjal atau dalam dunia medis disebut dengan neprotic sindrom.
  7. Berkhasiat sebagai terapi penyembuhan asam urat.
  8. Berkhasiat untuk pembentukan tulang, sangat dianjurkan bagi mereka yang menderita reumatik dan mencegah kerapuhan tulang/ osteophorosis.
  9. Membantu untuk memberikan asupan nutrisi dan gangguan metabolisme tubuh lainnya.
  10. Membantu menghaluskan kulit karena sudah ada susu kambing etawa dalam bentuk sabun (Soap). 

Oke sekian dulu artikel pembahasan kita kali ini semoga artikel Manfaat Susu Kambing Etawa diatas dapat memberikan pencerahan informasi seputar pentingnya uintuk mengkonsumsi susu kambing. Bagi anda yang alergi dengan susu sapi pun sekarang sudah menemukan alternatif lain. Bagi anda yang ingin membeli atau tertarik menjadi agen susu kambing etawa bisa menghubungi kami.
Sponsor